Senin, 04 Februari 2013

RESUME KULIAH TIK

 
Oleh: Murniati M
 No.Reg. 7516120258
 e-mail: emangue74@gmail.com 

 A. Pembelajaran BERBASIS TIK

  Pembelajaran BERBASIS TIK Suatu pendekatan dalam pembelajaran yang mengoptimalkan penggunaan teknologi informasi dan komunikasi sebagai sumber belajar dan sebagai medium penyampaian pesan dalam pembelajaran.
  Perkembangan Pembelajaran BERBASIS TIK: - Jaringan - Multimedia - interaktif - audio visual - audio & visual - Cetak 
 Teknologi Informatika dan Komunikasi (TIK) memicu lahirnya berbagai model pembelajaran: - E-learning - On-line learning - Blended learning - Mobile learning - dll 
 INTEGRASI KESELURUHAN KOMPONEN: - Interaktif - Transisi - audio - Visual MULTI MEDIA - warna - animasi - hypertexs 
  COMPUTER BASED INSTRUCTION ON-LINE: - INTEGRETED SYSTEM : distance learning. Distance education(Dual mode education, virtual education, virtual university, dll) - TECHNOLOGY BASED LEARNING: e-learning. E’ learning ( On line learning, blended learning, mobile learning, web based, dll). - WEB BASED LEARNING: on-line learning OF-LINE: - COMPUTER BASED LEARNING: Peme. Konsep, drill, tutorial, games, simulasi, cd interaktif, dll. 

 TIK sebagai Sumber Belajar:

  Menjawab Kebutuhan Informasi - Mengintegrasikan TIK sebagai sumber belajar - Memastikan alamat-alamat situs yang akan dikunjungi - Mengembangkan LKS berbasis PBK - Membuat lembar refleksi diri

  Layanan Yang Cepat dan Murah - Meninggalkan kebiasaan satu sumber belajar - Menggunakan aneka sumber belajar - Mengefektifkan penggunaan internet 
  Informasi Terkini - CEPAT : Terkokneksi ke semua sistem jaringan perpustakaan - TERKINI : Informasi secara teratur diperbaharui
  Tujuan utamanya tik sebagai media pembelajaran adalah : agar pesan yang disampaikan mudah dimengerti oleh peserta didik 
  Tujuan khusus TIK sebagai media pembelajaran adalah Memberi pengalaman belajar yang berbeda, Menumbuhkan sikap dan keterampilan BTI, Menciptakan situasi belajar menyenangkan, Menjadikan belajar lebih efektif, efisien dan bermakna, Membuka peluang belajar dimana saja dan kapan saja, Memberikan motivasi belajar kepada siswa, Mejadikan belajar sebagai kebutuhan.

 Beberapa kendala dalam penggunaan TIK sebagai media pembelajaran on-line: 
 - Kesulitan dalam Pengembangan Program 
- Infrastruktur yang belum memadai 
 - SDM yang terbatas (PENGELOLA) 
- Gagap Teknologi (PESERTA) 
- KULTUR belajar yang sulit berubah 
 - LUASNYA wilayah jangkauan dan belum meratanya kualitas penerimaan pesan 

 B. PENGERTIAN MEDIA

 - AECT Segala sesuatu yang dapat digunakan untuk menjelaskan dan menyalurkan pesan atau informasi. - ANDERSON Perlengkapan yang digunakan untuk menyalurkan pesan dan memungkinkan terjadinya interaksi antara siswa dengan pesan. 
- Mengapa Guru harus menggunakan Media?

                          
 Kedua, Menyederhanakan Pesan, Mengurangi Verbalistis, Menarik Perhatian, Menghemat Waktu.
  Klasifikasi Media:
 - Alat bantu (teaching AIDS) : lingkungan, Benda sebenarnya, gambar, gambar foto, nara sumber*, taktil,
     model, dll.
 - Media pembelajaran: modul, Program audi, program video, cai, multi media, dll.
  Klasifikasi teaching AIDS: - By utilization: lingkungan, Benda sebenarnya, nara sumber*, fenomena alam,
    dll. - By design : gambar, Gambar foto, slide, model, taktil, beda-benda, rekayasa, komp. Grafis, dll.

  PRINSIP PEMANFAATAN TEACHING AIDS PAUD:

 - Menyenangkan - Bagian dari bermain - Bermakna - Melibatkan MI

  KARATERISTIK PAUD : 

 Pendekatan pembelajaran: 
 - Berorientasi pada Multiple Intelegences
 - Menggunakan praktek pengajaran yang sesuai dengan usia perkembangan anak 
 - Menggunakan materi yang sesuai dengan budaya anak/setempat
. - Mendukung proses belajar yang datang dari inisiatif anak 
 - Menggunakan permainan sebagai dasar pembelajaran
.- Menggunakan alat bantu pengajaran.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar